Bersama Kelola Kawasan Hutan – Insight With Desi Anwar
- Detail
- Ditulis oleh Super User
- Kategori: Praktik Bijak
- Dilihat: 1809
Mengupas model pengelolaan hutan bersama dalam bentuk perhutanan sosial, dengan fokus utama studi kasus pengembangan Belitung Mangrove Park di Hutan Kemasyarakatan Seberang Bersatu.
Belitung Mangrove Park merupakan program yang dikembangkan oleh Yayasan TERANGI yang didukung oleh Indonesia Climate Change Trust Fund (ICCTF) dengan dana dari USAID. Program tersebut bertujuan untuk mengubah lahan bekas tambang menjadi taman wisata mangrove sehingga dapat menjadi mata pencaharian alternatif bagi masyarakat sekaligus sekuestrasi karbon.